Keberlangsungan dan Implementasi Nilai Ideologi Pancasila Dalam Bermasyarakat di Era Milenial
DOI:
https://doi.org/10.56393/antropocene.v1i2.202Keywords:
Ideologi, Nilai, Pancasila, Era MilenialAbstract
Penelitian dilakukan bertujuan untuk mengetahui dan memahami mengenai keberlangsungan dan implementasi nilai ideologi pancasila dalam bermasyarakat di era milenial. Kajian penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Dimana teori atau dasar pembahasannya berasal dari studi kepustakaan yaitu dari berbagai sumber seperti Jurnal dan Artikel. Kemudian di peroleh hasil bahwa Pancasila berperan sebagai pengatur tingkah laku dan sikap warga negara Indonesia yang masing masing di hubungkan dengan sila sila pancasila. Pancasila sampai saat ini masih belum dilaksanakan dengan baik. Implementasi makna pancasila dirasakan masih sangat jauh dari harapan. Pancasila pada saat ini cenderung menjadi lambang dan hanya menjadi formalitas yang dipaksakan kehadirannya di Indonesia. Dapat Disimpulkan bahwa pancasila dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara masih belum bisa terlaksana dengan baik.
Downloads
References
Aminullah. (n.d.). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Bermasyarakat. Jurnal Ilmiah IKIP Mataram, 3 (1) 623.
Averino, J. (2020, April 29). Implementasi Pancasila Sebagai Dasar Kehidupan Bersama Di Indonesia. Retrieved Maret 23, 2021, from Binus University: https://binus.ac.id/character-building/pancasila/implementasi-pancasila-sebagai-dasar-kehidupan-bersama-di-indonesia/
Dipoyudo, Kirdi (1979), Pancasila, Arti dan Pelaksanaannya, Cet.I, Yayasan Proklamasi – CSIS, Jakarta.
Gultom, A. F. (2016). Iman dengan Akal dan Etika Menurut Thomas Aquinas. JPAK: Jurnal Pendidikan Agama Katolik, 16(8), 44-54.
Gultom, A. F. (2016). Enigma Kejahatan dalam Sekam Filsafat Ketuhanan. Intizar, 22(1), 23-34.
Hikam, M. A., & Magnis-Suseno, F. (1996). Demokrasi dan Civil Society. Jakarta: LP3ES.
Inspiration. (2020, oktober 13). Arti dan Contoh Penerapan Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Sehari-Hari. Retrieved maret 9, 2021, from Popbela.com: https://www.popbela.com/career/inspiration/mediana-aprilliani/nilai-nilai-pancasila-indonesia
Kurniawati, I. W. F., & Nurani, F. (2019). Konteks Kepemimpinan Indonesia Menurut Pancasila. Malang: Jurusan Administrasi Publik Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya.
Lubis, H. R. (2017). Agama dan Perdamaian: Landasan, Tujuan, Dan Realitas Kehidupan. Gramedia Pustaka Utama.
Notonagoro. (1975). Pancasila Secara Ilmiah Populer, Jakarta: Pancoran Tujuh
Oktavian, W. A. (2018). Urgensi Memahami dan Mengimplementasikan Nilai-Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-Hari sebagai Sebuah Bangsa. Jurnal Bhinneka Tunggal Ika, 5(2) 125.
Septianingsih, A. (n.d.). Pentingnya Menerapkan Nilai-Nilai Pancasila di Lingkungan. 1-10.
Petisi.co. (2020, Januari 11). Lunturnya Nilai-nilai Pancasila dalam Kehidupan Bermasyarakat. Retrieved Maret 23, 2021, from petisi.co: https://petisi.co/lunturnya-nilai-nilau-pancasila-dalam-kehidupan-bermasyarakat/
Sihaloho, M. J. (2013, Juni 2). Fadli Zon : Penerapan Pancasila Masih Jauh Dari Harapan. Retrieved Maret 9, 2021, from Berita Satu: https://www.beritasatu.com/nasional/117315/fadli-zon-penerapan-pancasila-masih-jauh-dari-harapan
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: CV Alfabeta.
Tim Pusat Studi Pancasila UGM. (2015) Membangun Kedaulatan Bangsa Berdasarkan Nilai-Nilai Pancasila: Pemberdayaan Masyarakat Dalam Kawasan Terluar, Terdepan Dan Tertinggal (3T), Yogyakarta: Pusat Studi Pancasila UGM
Wendi, Anugrah Octavian. (2018) Urgensi Memahami dan Mengimplementasikan Nilai-Nilai Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari Sebagai Sebuah Bangsa, Jurnal Bhinneka Tunggal Ika, 5(2), 125