Paskibra Sebagai Sarana Pembentukan Karakter dan Modal Sosial Siswa: Studi Kasus di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Purwakarta
DOI:
https://doi.org/10.56393/antropocene.v5i3.3511Keywords:
Ekstrakurikuler Paskibra, Disiplin, Kepemimpinan, Modal SosialAbstract
Penelitian ini berangkat dari fenomena meningkatnya sikap individualisme di kalangan remaja yang berdampak pada menurunnya interaksi sosial, kepedulian, dan kerja sama di lingkungan sekolah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana kegiatan ekstrakurikuler Paskibra berkontribusi dalam membentuk modal sosial siswa melalui penanaman disiplin dan kepemimpinan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Purwakarta. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dan studi dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kegiatan paskibra berperan dalam membentuk social capital melalui pengalaman organisasi yang menumbuhkan nilai-nilai kedisiplinan, kepemimpinan, dan kebersamaan; (2) implementasi program dilakukan secara terstruktur dan berkelanjutan; (3) dampaknya terlihat pada perubahan perilaku sosial siswa, baik dalam konteks internal (karakter dan sikap) maupun eksternal (interaksi sosial dan partisipasi kolektif). Temuan ini memberikan kontribusi teoretik terhadap kajian pembangunan social capital di lingkungan pendidikan, serta kontribusi praktis bagi pengembangan program ekstrakurikuler sebagai sarana pembentukan karakter dan integrasi sosial siswa.
Downloads
References
Arifudin, O. (2022). Optimalisasi Kegiatan Ekstrakurikuler dalam Membina Karakter Peserta Didik. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(3), 829-837. https://doi.org/10.54371/jiip.v5i3.492
Astuti, R. D. (2020). The Role Paskibra Extracurricular in Developing Students` Social Skills. International Journal Pedagogy of Social Studies, 5(1), 45–53. https://doi.org/10.17509/ijposs.v5i1.25920
Bandura, A. (1977). Social learning theory. Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall.
Braun, V., & Clarke, V. (2006). Using thematic analysis in psychology. Qualitative Research in Psychology, 3(2), 77–101. https://doi.org/10.1191/1478088706qp063oa
Fibrianto, A. S., & Bakhri, S. (2017). Pelaksanaan aktivitas ekstrakurikuler paskibra (pasukan pengibar bendera) dalam pembentukkan karakter, moral dan sikap nasionalisme siswa SMA Negeri 3 Surakarta. Jurnal Moral Kemasyarakatan, 2(2), 75-93. https://doi.org/10.21067/jmk.v2i2.1970
Gultom, A. F. (2024). Objektivisme Nilai dalam Fenomenologi Max Scheler. De Cive : Jurnal Penelitian Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 4(4), 141–150. https://doi.org/10.56393/decive.v4i4.2107
Islamiati, M., & Jazuli, S. (2024). Strategi Internalisasi Nilai-Nilai Karakter di MTS Negeri 1 Hulu Sungai Selatan. Atta'dib Jurnal Pendidikan Agama Islam, 5(1), 1-12. https://doi.org/10.30863/attadib.v5i1.5426
Karsono, K., & Noviansyah, W. Peran Ekstrakurikuler Paskibra Smk Ganesha Tama Boyolali Dalam Pembentukan Generasi Muda Yang Tangguh Dan Berkarakter. PKn Progresif: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Kewarganegaraan, 19(1), 47-55. https://doi.org/10.20961/pknp.v19i1.87518
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia. (2017). Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pemuda dan Olahraga Nomor 065 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Kegiatan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. (2022). Buku Perkembangan Sekolah Menengah Kejuruan 2017–2022. Pusat Data dan Teknologi Informasi
Khoirunnisaa, F. F., & Lestari, E. Y. (2024). Penanaman Karakter Disiplin melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Paskibra (Pasukan Pengibar Bendera) di SMA Negeri 3 Purwakarta. Unnes Civic Education Journal, 9(2). https://doi.org/10.58230/27454312.2217
Liawati, L., Hasanudin, H., Nelsi, M., Amirudin, A., & Yusuf, A. (2022). Eksistensi Kegiatan Ekstrakurikuler Paskibra dalam Membina Kedisiplinan Belajar Siswa Paskibra Patriot Garuda Kecamatan Parung. Dedikasi Pkm, 3(2), 165. https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v3i2.20168
Lickona, T. (1991). Educating for character: How our schools can teach respect and responsibility. New York: Bantam Books.
Maulani, N., Pagestu, J. A. Y., Erika, C. N., Nuphanudin, N., & Windasari, W. (2024). Peran Organisasi Ekstrakurikuler dalam Pembentukan Karakter Siswa. Jurnal Manajemen Pendidikan, 12(2), 093–098. https://doi.org/10.33751/jmp.v12i2.9359
OECD. (2022). Education at a Glance 2022: OECD Indicators. Paris: OECD Publishing. https://doi.org/10.1787/69096873-en
Puri, N., Sanusi, A., Roji, F., & Sauri, S. (2022). Strengthening Character Education Through Extracuricular Activities Paskibra For High School In Bandung City. International Journal of Educational Research & Social Sciences. https://doi.org/10.51601/ijersc.v3i1.255
Putnam, R. D. (2000). Bowling Alone: The Collapse and Revival of American Community. New York: Simon & Schuster.
Ramdani, S. S. R. S. S., Widyanti, T., & Suherman, A. (2024). The Role of Paskibra Extracurriculars in Developing Students' Social Skills. SAHUR Journal, 3(1), 44-51. https://doi.org/10.31980/sahur.v3i1.2043
Ratnasari, N. D. dan S. (2017). Hubungan kegiatan ekstrakurikuler Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRA) dengan kepemimpinan peserta didik SMA Kartika IV-3 Surabaya. Jurnal Kajian Moral Dan Kewarganegaraan, 2(1), 380–395. https://doi.org/10.26740/kmkn.v2n1.p379-393
Sa’adiyyah, A. M., & Hidayat, D. R. (2019). Peran Ekstrakurikuler Paskibra Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Siswa Di Smpn 2 Cadasari Kabupaten Pandeglang. Pro Patria: Jurnal Pendidikan, Kewarganegaraan, Hukum, Sosial, Dan Politik, 2(2), 158–167. https://doi.org/10.47080/propatria.v2i2.591
Shabrina Ayu Maswati, & Musringudin, M. (2022). Peran Kegiatan Ekstrakulikuler Paskibraka Dalam Rangka Pembinaan Karakter Disiplin Siswa di SMA Muhammadiyah 18 Jakarta. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(12), 4498–4504. https://doi.org/10.56799/jim.v1i12.678
Sugiyarti, S., & Muhibbin, A. (2024). Penguatan Karakter Disiplin dan Cinta Tanah Air melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Paskibra di SMA Negeri 1 Simo Boyolali (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta). https://eprints.ums.ac.id/125671/11/NASKAH%20PUBLIKASI.pdf
Sulistyo, D. B., Nusarastriya, Y. H., & Mediatati, N. (2018). Implementasi Program Kerja Ekstrakurikuler Paskibra Dalam Mengembangkan Sikap Kepemimpinan Siswa Kelas Xi Smk Tahun Pembelajaran 2017-2018. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4, 133–139. https://doi.org/10.57235/qistina.v4i1.6150
Supriadi, H. (2016). Peranan pendidikan dalam pengembangan diri terhadap tantangan era globalisasi. Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 3(2), 92-119. https://doi.org/10.32493/jk.v3i2.y2016.p%25p
Twenge, J., Spitzberg, B., & Campbell, W. (2019). Less in-person social interaction with peers among U.S. adolescents in the 21st century and links to loneliness. Journal of Social and Personal Relationships, 36, 1892 - 1913. https://doi.org/10.1177/0265407519836170
UNESCO. (2023). Reimagining our futures together: A new social contract for education. Paris: United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization. https://unesdoc.unesco.org/ark:/48223/pf0000379707
Yin, R. K. (2011). Qualitative research from start to finish. New York: The Guilford Press.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Rida Nurul Afiah, Dasim Budimansyah, Aang Supriatna

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

