Konsep Paulus Tentang Gereja
DOI:
https://doi.org/10.56393/intheos.v3i1.1471Keywords:
Paulus, GerejaAbstract
Gereja merupakan perkumpulan orang-orang percaya dan tidak bisa dipisahkan dari iman Kristiani. Melalui gereja, Allah hadir serta berkarya dunia melalui karya penyelamatan Yesus Kristus melalui tuntunan Roh Kudus. Selain itu doktrin keselamatan merupakan doktrin penting yang menjadi pegangan dogmatis bagi gereja Tuhan. Masing-masing orang memiliki pandangan tentang gereja. Sekilas gereja biasanya dilihat sebagai bangunan yang berupa fisiknya atau tempat dimana umat Kristiani beribadah. Lebih dari itu, gereja bukan hanya sebagai gedung tetapi gereja adalah bagian yang tidak dapat dipisahkan dari iman Kristiani. Perlu dipahami secara mendalam tentang Gereja agar tidak terjerumus pada pemikiran yang keliru tentang Gereja. Rasul Paulus adalah penulis kitab terbanyak dalam Perjanjian Baru dan dalam Kitab-kitab itu terdapat banyak Teologi-teologi Paulus. Salah satu teologi Paulus yang sangat menarik untuk dikaji ialah tentang Gereja. Dalam Alkitab khususnya Perjanjian Baru, kitab yang paling banyak menggunakan kata gereja ialah sura-surat Paulus. Dalam penulisan ini, penulis menggunakan metode kualitatif atau kepustakaan.
Downloads
References
Abineno, J. L. C. (2003). Garis-garis Besar Hukum Gereja. Jakarta: Gunung Mulia.
Amiman, R. V. (2018). Penatalayanan Gereja Di Bidang Misi Sebagai Kontribusi Bagi Pelaksanaan Misi Gereja. Missio Ecclesiae, 7(2), 164–187.
Arifianto, Y. A., & Purnama, F. (2020). Misiologi dalam Kisah Para Rasul 13:47 Sebagai Motivasi Penginjilan Masa Kini. Kharisma: Jurnal Ilmiah Teologi. https://doi.org/10.54553/kharisma.v1i2.39
Bambangan, M. D. (2020). Gembala Sidang sebagai Pengajar dalam Timotius dan Titus. Phronesis: Jurnal Teologi Dan Misi. https://doi.org/10.47457/phr.v1i1.4
Barus, A. (2004). Kepemimpinan Biblika: Musa dan Ezra Sebagai Pelayan Firman. Veritas: Jurnal Teologi Dan Pelayanan. https://doi.org/10.36421/veritas.v5i2.133
Camerling, Y. F., & Wijaya, H. (2019). Misi dan kebangkitan Rohani: Implikasi Misi Allah Bagi Gereja. Jurnal Ilmiah Religiosity Entity Humanity (JIREH). https://doi.org/10.37364/jireh.v1i1.11
Daud, I. K. A. (2022). Gereja dalam Gerakan Misi Di Indonesia. Jurnal Teologi Kontekstual Indonesia. https://doi.org/10.46445/jtki.v2i2.440
Diana, R., & Silitonga, A. R. (2021). Konsep Alkitab tentang Peran Roh Kudus dalam Penginjilan. Jurnal Teologi Praktika. https://doi.org/10.51465/jtp.v2i1.22
Franky, F., & Latumahina, D. E. (2022). Model Liquid Church Bagi Peningkatan Pelayanan Pastoral Gereja-Gereja Anggota Persekutuan Gereja-Gereja Di Indonesia Setempat (PGIS) Di Kota Batu. Missio Ecclesiae. https://doi.org/10.52157/me.v11i1.145
Gultom, A. F. (2018). Kerapuhan Imajinasi Dalam Politik Kewargaan The Fragility of Imagination In The Politic of Citizenship. In dalam Seminar Nasional Kebudayaan (Vol. 2).
Gultom, Andri, “Bias Universum pada Filsafat,” Researchgate, 2022<https://www.researchgate.net/publication/359874787_Bias_Universum_pada_Filsafat>.
H. Benkor, I. H. E. (2011). Sejarah Gereja. Jakarta: BPK Gunung Mulia.
Henry, M. (2012). Tafsiran Matthew Henry: Injil Matius 15-28. Surabaya: Momentum.
Jang, K., Rosenfeld, J. V., & Di Ieva, A. (2020). Paulus of Aegina and the Historical Origins of Spine Surgery. World Neurosurgery. https://doi.org/10.1016/j.wneu.2019.10.026
Jatmiko, B., Sembodo, T. B., Langke, A. Y., Sukirdi, S., & Hulu, Y. (2021). Gereja sebagai Hamba yang Melayani: Sebuah Perspektif Eklesiologi Transformatif di Era Society 5.0. CARAKA: Jurnal Teologi Biblika Dan Praktika, 2(2), 234–253. https://doi.org/10.46348/car.v2i2.75
Kia, A. D. (2017). Kajian Teologis-Pedagogis Keteladanan Rasul Paulus Dalam Penginjilan Dan Relevansinya Bagi Pendidik Kristen Masa Kini. Jurnal Shanan. https://doi.org/10.33541/shanan.v1i2.1493
Laua, R. R. (2018). Pola Pembinaan Berdasarkan Efesus 5 : 22- 33 Bagi Pernikahan Dini Warga Jemaat Masa Kini. Missio Ecclesiae. https://doi.org/10.52157/me.v7i2.89
Manafe, Y. Y. (2016). Parosia Menurut Paulus. SCRIPTA: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kontekstual. https://doi.org/10.47154/scripta.v1i1.24
Margareta, M. (2020). Pentingnya Penginjilan Bagi Pertumbuhan Gereja dalam Perintisan Jemaat Baru. Sekolah Tinggi Teologi Tawangmangu.
N, R. H. (2015). Paulus Pemikiran Utama dan Teologinya. Surabaya: Momentum.
RicardD.Philips, Philip G. Ryken, M. E. D. (2009). Gereja Satu, Kudus, Katolik, dan Rasuli. Surabaya: Momentum Christian Literature.
Ruata, J. L. (2021). Studi Tentang Pendidikan Kristen Dalam Gereja Lokal. Ambassadors.
Rumondor, B. (2021). Konsep Paulus Dalam Mengatasi Perpecahan Gereja Di Korintus Dan Implikasinya Pada gereja Masa Kini. E-Journal: Pendidikan Dan Teologi Kristen.
Samarenna, D. (2018). Rahasia Allah dalam Pelayanan Paulus Menurut Efesus 3:8-13. EPIGRAPHE: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kristiani. https://doi.org/10.33991/epigraphe.v2i1.21
Setiwan, J. M. (2007). Ini Aku, Utuslah Aku. Bandung: Bina Media Informasi.
Sihombing, A. F. (2021). Soteoria untuk Missio Dei Anugrah Keselamatan untuk Misi Allah. TE DEUM (Jurnal Teologi Dan Pengembangan Pelayanan). https://doi.org/10.51828/td.v2i1.116
Simon, M. A. (2020). Panggilan Misi. Sola Gratia: Jurnal Teologi Biblika Dan Praktika. https://doi.org/10.47596/solagratia.v2i1.83
Sondopen, D. (2019). Relasi antara Penginjilan dan Pemuridan untuk Pertumbuhan Gereja. Excelsis Deo: Jurnal Teologi, Misiologi, Dan Pendidikan. https://doi.org/10.51730/ed.v3i2.18
Tanya, E. (1999). Gereja Dan pendidikan Agama Kristen. Cianju: Sekolah Tinggi Cipanas.
Theissen, G. (2005). Gerakan Yesus: Sebuah Pemahaman Sosiologis Tentang Jemaat Kristen Perdana. Maumere: Ledalero.
Wagey, R. C. (2012). Karunia Roh Menurut Pengajaran Rasul Paulus: Suatu Kajian Teologis Terhadap Pandangan Neo-Pentakosta Tentang Karunia Spektakular. Missio Ecclesiae. https://doi.org/10.52157/me.v1i1.20
Watchman Nee, Witness Lee, Yasperin. (2021). Faktor-faktor Vital bagi Pemulihan Kehidupan Gereja. Jakarta: Yasperin.
Wijaya, E. C. (2018). Kekhasan Eskatologi Paulus. FIDEI: Jurnal Teologi Sistematika Dan Praktika. https://doi.org/10.34081/fidei.v1i1.2
Wadu, L. B., Kasing, R. N. D., Gultom, A. F., & Mere, K. (2021, April). Child character building through the takaplager village children forum. In 2nd Annual Conference on Social Science and Humanities (ANCOSH 2020) (pp. 31-35). Atlantis Press.
Woga, E. (2002). CSsR, Dasar-Dasar Misiologi. Yogyakarta: Kanisius.