Kajian Dampak Lingkungan Pembangkit Listrik Tenaga Air di Seko Tengah Dalam Perspektif Sosio-Teologis

Authors

  • Nanci Pangemanan Institut Agama Kristen Negeri Toraja
  • Friska Pasarrin Institut Agama Kristen Negeri Toraja
  • Yoberlian Napa' Institut Agama Kristen Negeri Toraja
  • Wiwin Nersilita Institut Agama Kristen Negeri Toraja

DOI:

https://doi.org/10.56393/intheos.v4i4.2086

Keywords:

Lingkungan Hidup, Pemerintah, Masyarakat Seko Tengah, Pembangkit Listrik Tenaga Air

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh dampak pembangunan PLTA di Seko Tengah ditinjau dari perspektif Sosio-Teologis, yang menyebabkan masyarakat Pro dan Kontra terhadap pembangunan tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Bagaimana dampak terhadap lingkungan mengenai pengadaan PLTA di Seko Tengah dalam perspektif Sosio-teologis. Peneliti memulai dengan memaparkan lingkungan hidup yang berdampak bagi kehidupan manusia, baik ditinjau dari segi Sosiologis maupun Teologis, dengan menggunakan metode penelitian kualitatif Field Research.  Akhir dari tulisan ini adalah pembangunan PLTA di Seko Tengah berdampak bagi masyarakat, dampak sosiologis dan teologis. Dampak sosiologisnya adalah sebagian masyarakat mengalami kekerasan fisik, kehilangan lahan. Dampak teologisnya ialah adanya perselisihan yang terjadi antar gereja, bahkan perpindahan denominasi. Oleh sebab itu, agar hal itu tidak terjadi lagi, pemerintah dan perusahaan secara jujur dan terbuka menyampaikan kepada masyarakat seperti apa dampak ekonomi, sosial, politik dan lingkungan yang akan dirasakan masyarakat, sehingga tidak terjadi perselisihan diantara masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Barlian, Eri dan Iswandi U. 2020. Ekologi Manusia. Yogyakarta: Deepublish.

Yoga Priastomo. 2021. Ekologi Lingkungan. Medan: Yayasan Kita Menulis.

Gultom, A. F. (2022). Kerapuhan Evidensi Dalam Civic Literacy. Sophia Dharma: Jurnal Filsafat, Agama Hindu, Dan Masyarakat, 5(1), 1-18.

Gultom, A. (2023). Albert Camus And Kierkegaard on Existential Isolation to Indonesia Citizen. Sophia Dharma: Jurnal Filsafat, Agama Hindu, Dan Masyarakat, 6(2), 43-62. Retrieved from https://e-journal.iahn-gdepudja.ac.id/index.php/SD/article/view/1308

Gultom, Andri, Nilai Yang Hilang dari Profil Pelajar Pancasila," Researchgate, 2023<https://www.researchgate.net/publication/371199628_Nilai_Yang_Hilang_dari_Profil_Pelajar_Pancasila>

Haryanto, Sindung. 2016. Sosiologi Agama: Dari Klasik Hingga Postmodern. Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Ira Puspita dkk. 2016. “‘ Pengaruh Perilaku Manusia Yang Bermukim Di Kawasan Bantaran Sungai Terhadap Penurunan Kualitas Air Sungai Karang Anyar Kota Tarakan’,” Vol. 23: 250.

Ludji, Irene. 2020. “Spritualitas Lingkungan Hidup: Respon Iman Kristen Terhadap Krisis Ekologi.” Indonesian Journal of Theology.

Muhajir, Noeng. 1996. Metotodologi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Rake Sarasin.

Mulyatno, C. B. (2022). Pendidikan Lingkungan Sejak Usia Dini dalam Perspektif Teologi Pemerdekaan YB Mangunwijaya. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 4099-4110.

Ngabalin, Marthinus. 2020. “‘Ekoteologi: Tinjauan Teologi Terhadap Keselamatan Lingkungan Hidup’,.” Jurnal Teologi Biblika Dan Praktika 1: 129.

Nopyandri. 2014. “Hak Atas Lingkungan Hidup Dan Kaitannya Dengan Peran Serta Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup Dalam Perspektif Otonomi Daerah.” Jurnal Inovatif.

Saputri, Jelitha. 2021. “Pastoral Konseling Sebagai Strategi Penggembalaan Untuk Menuju Gereja Yang Bertumbuh.” OSF Preprints.

Seirin, W. (2012). Visi Gereja Memasuki Milenium Baru. Jakarta: BPK Gunung Mulia.

Sriyanto. (2007). “Kondisi Lingkungan Hidup Di Jawa Tengah Dan Prospek Pembangunan Ke Depan.” “, Jurnal Geografi FIS-UNNES 4: 107.

Sunyanta, P.Y. (2009). Terobosan Baru Berteologi. Yogyakarta: Lamarela.

Tristanto, L.A. (2016). Hidup Dalam Realitas Alam. Yogyakarta: PT Kanisius.

Wadu, L. B., Gultom, A. F., & Wunu, M. R. W. (2021). Penerapan Kompetensi Kewarganegaraan dalam Upaya Konservasi Ekosistem Laut Melalui Keterlibatan Maumere Diver Community. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 20(2), 81-88.

Widianarko. (2011). Membumikan Etika Lingkungan. Yogyakarta: Kanisius.

Zein, Ali Hasan. (2020). Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup. Yogyakarta: Deepublish.

Downloads

Published

2024-04-24

How to Cite

Pangemanan, N., Pasarrin, F., Napa’, Y., & Nersilita, W. (2024). Kajian Dampak Lingkungan Pembangkit Listrik Tenaga Air di Seko Tengah Dalam Perspektif Sosio-Teologis. In Theos : Jurnal Pendidikan Dan Theologi, 4(4), 133–141. https://doi.org/10.56393/intheos.v4i4.2086

Issue

Section

Articles