Persepsi Pemahaman Masyarakat Tentang Perbankan Syariah

Authors

  • Ahmad Romdlan Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien Prenduan Sumenep
  • Mashuri Toha Institut Dirosat Islamiyah Al-Amien Prenduan Sumenep

DOI:

https://doi.org/10.56393/investasi.v1i2.194

Keywords:

Masyarakat, Pemahaman, Persepsi, Perbankan Syariah

Abstract

Bank Syariah merupakan bank umum yang beroperasi dengan tanpa menggunakan bunga. Bank Syariah merupakan lembaga keuangan yang operasional dan produknya dikembangkan berlandaskan pada Al-Quran dan As-Sunnah. Ada beberapa faktor yang menyebabkan umat Islam belum berhubungan dengan bank syariah, antara lain, yang pertama masih rendahnya tingkat pengetahuan dan pemahaman masyarakat tentang bank syariah, dan yang kedua yaitu faktor dalam perluasan jaringan perbankan syariah kurang menyeluruh. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan persepsi pemahaman masyarakat tentang bank syariah. Metode penelitian yang digunakan adalah  penelitian kualitatif lapangan dengan pendekatan penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan responden tentang bank syariah di desa Kapedi kurang baik. Sebagian besar dari masyarakat belum mengetahui dan sering mengalami kesulitan dalam membedakan antara bank syariah dengan bank konvensional, tidak hanya pada akad, tetapi juga belum mengetahui tentang produk, system dan manfaatnya. Secara umum, apabila masyarakat mengetahui akan hal demikian, maka masyarakat akan tertarik untuk menjadi nasabah bank syariah karena pada dasarnya bank syariah dilaksanakan berdasarkan prinsip Syariat Islam.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdulsyani. (2011). Sosiologi Skematika, Teori, dan Terapan. PT. Bumi Aksara.

Ahmad Ifham. (2015). Ini Lho Bank Syariah. PT. Gramedia Pustaka.

Ahmad Susanto. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Kencana Prenada Media Group.

Akmal. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Andre Soemitra. (2018). Bank dan Lembaga Keuangan Syariah. Kencana.

Azhari Akmal Tarigan. (2012). Tafsir Ayat-Ayat Ekonomi. Citapustaka Media Perintis.

Data Tingkat Perkembangan Desa Dan Kelurahan. (2020). Desa Kapedi.

Departemen Pendidikan Nasional. (2005). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Balai Pustaka

H. Faris. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Irawan Soehartono. (2004). Metode Penelitian Sosial (Suatu Teknik Penelitian Bidang Kesejahteraan Sosial dan Ilmu Sosial Lainnya). PT. Remaja Rosdakarya.

Ismail. (2018). Perbankan Syariah. Prenamedia Group.

Izzatur Rusuli, Z. F. M. D. (t.t.). Ilmu Pengetahuan Dari John Locke Ke Al-Attas. Jurnal Pencerahan, 9, 13.

Jamiah. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Lexi J. Moleong. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. PT. Remaja Rosdakarya.

M. Nur Rianto Al Arif. (2012). Lembaga Keuangan Syariah (Suatu Kajian Teoretis Praktis). CV. Pustaka Setia.

Mira Susanti. (2019). Pemahaman Masyarakat Tentang Perbankan Syariah (Studi Masyarakat Kelurahan Kelumpang Jaya Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang). IAIN.

Muhbib Abdul Wahab, A. R. S. (2008). Psikologi Suatu Pengantar (Dalam Perspektif Islam). Prenada Media.

Nurul Aini. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Persepsi Masyarakat terhadap Perbankan Syariah Halaman all—Kompasiana.com. (t.t.). Diambil 31 Oktober 2020, dari https://www.kompasiana.com/ahadianirahmadika/584ccf1dba9373010c6585b7/persepsi-masyarakat-terhadap-perbankan-syariah?page=all

Ridho. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Septiyan Irwanto. (2015). Analisis Minimnya Tingkat Pemahaman Masyarakat Kampung Welirang Terhadap Produk-Produk Perbankan Syariah dalam Meningkatkan Pendapatan Bank Syariah. UIN Sunan Ampel. http://digilib.uinsby.ac.id/3029/

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. PT. Rineka Cipta.

Sumar’in. (2012). Konsep Kelembagaan Bank Syariah. Graha Ilmu.

Sutrisno Hadi. (1993). Metodologi Research. Andi Offset.

Umam. (2021, Februari 24). [Komunikasi pribadi].

Downloads

Published

2021-03-28

How to Cite

Romdlan, A., & Toha, M. (2021). Persepsi Pemahaman Masyarakat Tentang Perbankan Syariah. Investasi : Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Bisnis, 1(2), 65–71. https://doi.org/10.56393/investasi.v1i2.194

Issue

Section

Articles