Pengembangan Karakter Tanggung Jawab Peserta Didik di SMA Negeri 43 Jakarta

Authors

  • Muhammad Farhan Ramadhan Universitas Negeri Jakarta
  • Achmad Husen Universitas Negeri Jakarta
  • Raharjo Raharjo Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.56393/pelita.v1i1.109

Keywords:

Karakter, Tanggung Jawab, Peserta Didik, Pendidikan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana proses pengembangan karakter tanggung jawab individu serta sosial peserta didik di SMA Negeri 43 Jakarta. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) proses pengembangan karakter tanggung jawab individu peserta didik di SMA Negeri 43 Jakarta seperti adanya pemberian penugasan serta instruksi kepada peserta didik dalam ketiga kegiatan melalui kegiatan pembelajaran, ekstrakurikuler, serta pembiasaan. (2) Proses pengembangan karakter tanggung jawab sosial peserta didik adalah dengan adanya sikap kooperatif atau saling bekerjasama satu sama lainnya baik di dalam kegiatan pembelajaran, ekstrakurikuler, maupun kegiatan pembiasaan. Kesimpulan penelitian menunjukkan bahwa (1) proses pengembangan karakter tanggung jawab individu peserta didik dilakukan melalui beberapa kegiatan seperti proses kegiatan pembelajaran, kegiatan ekstrakurikuler, serta kegiatan pembiasaan; (2) Proses pengembangan karakter tanggung jawab sosial peserta didik di SMA Negeri 43 Jakarta juga dilakukan melalui kegiatan pembelajaran, kegiatan ekstrakurikuler, serta kegiatan pembiasaan karakter tanggung jawab peserta didik

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdi, A. P. (2019, Mei 07). Pendidikan. Dipetik Agustus 2020, 2019, dari Tirto.id: https://tirto.id/kemendikbud-catat-126-

Amin, M. M. (2015). Pendidikan Karakter Anak Bangsa Edisi 2. Yogyakarta: Calpulis.

Ghony, D., & Fauzan, M. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Penerbit ArRuzzMedia.

Gultom, A. F. (2011). Guru Bukan Buruh. Malang: Servaminora.

Gultom, A. F., & Reresi, M. (2020). Kritik Warga Pada Ruu Omnibus Law Dalam Paradigma Critical Legal Studies. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 10(1), 38-47. http://dx.doi.org/10.20527/kewarganegaraan.v10i1.8497

Helmawati, H. (2017). Pendidikan Karakter Sehari-hari.Bandung: Penerbit PT Remaja Rosdakarya.

Junaedi, J. (2019, November 20). Regional. Dipetik Agustus 2020, 2019, dari kompas.com: https://regional.kompas.com/read/2019/1 1/20/12134861/bolos-sekolah-puluhan-siswa-smp-di-mamuju-ditangkap-satpol-pp

Kurniawan, P. W., & Rogamelia, R. (2018). Integrasi Pendidikan Karakter Bangsa Dalam Pembelajaran Sejarah (Studi Kasus di SMA Al-Ahar 3 Bandar Lampung). HISTORIA Jurnal Program Studi Pendidikan Sejarah, 6(1), 45-56.

Larasati, U., & Sindhuredja, F. (2016). Peran Guru Sebagai Pelaksana Layanan Bimbingan Konseling dalam Membangun SIkap Disiplin Siswa di SD Negeri Keputran 2 Yohyakarta Tahun Ajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan ke-SD-an, 3(1), 43-47.

Lickona, T. (2013). Educating For Character: Mendidik Untuk Membentuk Karakter Bagaimana Sekolah Dapat Mengajarkan Sikap Hormat dan Tanggung Jawab. Jakarta: Bumi Aksara.

Maunah, B. (2015). Implementasi Pendidikan Karakter Dalam Pembentukan Kepribadian Holistik Siswa. Jurnal Pendidikan Karakter, 5(1), 90-101.

Mustari, M. (2017). Nilai Karakter Refleksi Untuk Pendidikan. Rajawali Pers: Depok.

Moleong, L. J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif.Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Pasani, C. F., Sumartono, S., & Sridevi, H. (2017). Mengembangkan Karakter Tanggung Jawab

Siswa Melalui Pembelajaran Model Kooperatif Tipe Number Head Together. Computer Science and Education Journal, 1(1), 1-12.

Sriwilujeng, D. (2017). Panduan Implementasi Penguatan Pendidikan Karakter. Jakarta: Erlangga.

Sudarsono, A., Sudrajat, & Wibowo, S. (2016). Implementasi Pendidikan Karakter di SMP Negeri 2 Klaten dan MTS. Wahid Hasyim Yogyakarta. JIPSINDO, 3(1), 1-23.

Sudaryono, S. (2018). Metodologi Penelitian. Depok:Rajawali Pers.

Sugiyono, S. (2014). Cara Mudah Menyusun: Skripsi,Tesis, Disertasi. Bandung: Penerbit Alfabeta Bandung.

Syaodih, N. (2009). Landasan Psikologis Proses Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Zubaedi, Z. (2013). Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Downloads

Published

2021-04-05

How to Cite

Ramadhan, M. F., Husen, A., & Raharjo, R. (2021). Pengembangan Karakter Tanggung Jawab Peserta Didik di SMA Negeri 43 Jakarta. Pelita : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pembelajaran Indonesia, 1(1), 26–31. https://doi.org/10.56393/pelita.v1i1.109

Issue

Section

Articles