Penggunaan Model Pembelajaran Blended Learning Berbantuan Aplikasi Classroom Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa

Authors

  • Fino Makaruku Universitas Pattimura
  • Ariantjie Lesnussa Universitas Pattimura
  • Ode Abdurachman Universitas Pattimura

DOI:

https://doi.org/10.56393/sistemamong.v2i1.483

Keywords:

Bleanded Learning, Hasil Belajar, Ruang Kelas

Abstract

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 1 Kairatu tahun pelajaran 2021/2022. Penelitian ini dilakukan secara kolaboratif dan partisipasif dalam dua siklus. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi partisipan dan tes tertulis. Hasil penelitian menemukan bahwa penggunaan model blended learning berbantuan aplikasi classroom dapat meningkatkan hasil  belajar siswa. Hal ini didukung dengan data penelitian yaitu peningkatan persentase ketuntasan tes tertulis yang dilakukan pada pertemuan kedua di setiap siklusnya. Pada saat pra siklus, ketuntasan siswa hanya 20%, setelah dilaksanakan siklus I dengan model blended learning persentase ketuntasan kemampuan belajar siswa sebesar 86% kemudian pada tindakan siklus II, ketuntasan kemampuan belajar mencapai 100%.  Minat belajar siswa terdiri dari tekun, ulet dan disiplin. Pada siklus I minat belajar siswa memperoleh skor akhir 86%, artinya minat belajar siswa berada pada kriteria baik. Pada siklus II skor akhir minat belajar siswa mencapai 100% sehingga berada pada kriteria sangat baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ali, M. (2004). Guru Dalam Proses Belajar Mengajar. Sinar baru Albensindo. Bandung Arikunto,S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Tindakan Praktik. Jakarta R. Cipta

Borba, dkk. (2016). Blended Learning, E-Learning and Mobile Learning in Mathematics Education. The International Journal on Mathematics Education. 48(5):22

Cahyo, N.A. (2013). Paduan Aplikasi Teori-Teori Belajar Mengajar. Yogyakarta. Diva Press

Danim. (2012). Motivasi Kepemimpinan dan Efektivitas Kelompok. Edisi 2. Jkarta: PT Rineka Cipta utama.

Gultom, A. F. (2011). Guru Bukan Buruh. Malang: Servaminora.

Hakim, A.B. (2016). Efektifitas Penggunaan E- Learning Moodle, Google Classroom Dan Edmodo. Jurnal I-Statement Vol. 02 No 1. , hlm. 2

Hamalik. (2011). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Husamah. (2014). Pembelajaran Bauran Blended LearningTerampil Memadukan Keunggulan Pembajaran Face-To-Face, Elearning Offline- Online, dan Mobile Learning. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Mulyasa. (2006). Kurikulum yang di Sempurnakan. Bandung: PT Remaja Roda karya.

Nasution, S. (1982). Asas-Asas Kurikulum. Bandung: Jemars.

Nursid. (2008). Metode dan model-model mengajar ilmu pengetahuan sosial. Bandung: Alfabeta.

Ritiauw, S. P., Mahananingtyas, E., & Ode, T. (2021). Penggunaan Model Inkuiri Sosial untuk Meningkatkan Kecerdasan Sosial Siswa Kelas V. Sekolah Dasar: Kajian Teori Dan Praktik Pendidikan, 30(1), 32. https://doi.org/10.17977/um009v30i12021p032

Sadirman. (2003). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. PT.Raja Grafindo Persada Jkt.

Salamor, L., & Ritiauw, S. P. (2021). Analisis Keberadaan Hidden Curriculum dalam Pengembangan Delapan Belas Karakter Bangsa pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Moral Kemasyarakatan, 6(1), 34–43.

Sapriya, dkk. (2006). Konsep dasar IPS.UPI Press, Bandung.

Sardijiyo. (2007) Pendidikan IPS di SD. Jakarta : Universitas terbuka.

Slameto. (2003). Belajar dan Faktor-Faktor yang mempengaruhnya. Jakarta: Asli Mahasetya

Sudjana. (2010). Penilaian Hasil proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Roda karya.

Sugihartono. (2012). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Surikno,dkk ( 2007) Strategi Belajar Mengajar. Bandung: PT Refika Aditama

Suryosubroto. (1996). Proses Belajar Mengajar di sekolah. Jakarta: PT.Rineska Cipta.

Sutikno,S (2014). Metode dan Model-model Pembelajaran. Lombok : Holistika.

Wahyuningsih, D. (2013). Implementasi Blended Learning. Jurnal Pendidikan.

Wardani. (2008). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas terbuka.

Downloads

Published

2022-04-26

How to Cite

Makaruku, F., Lesnussa, A., & Abdurachman, O. (2022). Penggunaan Model Pembelajaran Blended Learning Berbantuan Aplikasi Classroom Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Sistem-Among : Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 2(1), 33–37. https://doi.org/10.56393/sistemamong.v2i1.483

Issue

Section

Articles