Pengaruh DAR, Sales Growth & Firm Size Terhadap ROA Perusahaan Subsektor Apparel & Luxury Goods BEI (2017-2019)

Authors

  • Sherly Murni Apriliawati Universitas Islam Kadiri
  • Umi Nadhiroh Universitas Islam Kadiri
  • Udik Jatmiko Universitas Islam Kadiri

DOI:

https://doi.org/10.56393/aktiva.v3i2.1031

Keywords:

Debt to Asset Ratio, Sales Growth, Firm Size, Return On Assets

Abstract

Adanya suatu penelitian ini bertujuan untuk memberi tau bagaimana pengaruh variabel bebas yaitu debt to asset ratio, sales growth dan firm size terhadap variable terikat return on assets pada perusahaan sub sektor apparel & luxury goods yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh perusahaan sub sektor apparel & luxury goods yang berjumlah 23 perusahaan dan terpilih 12 perusahaan sebagai sampel karena perusahaan yang memenuhi kriteria pada purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel debt to asset ratio, sales growth dan firm size secara parsial tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap return on assets. Secara simultan debt to asset ratio, sales growth dan firm size tidak berpengaruh signifikan terhadap return on assets.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agnes Sawir, 2015, Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahan, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta..

Agung Sugiarto. (2011). Analisa Pengaruh BETA, Size Perusahaan, DER dan PBV Ratio terhadap Return Saham. Jurnal Dhinamika Akuntansi, Vol. 3, No. 5.

Agus Sartono, 2014, Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi, BPFE, Yogyakarta.

Amirullah. 2015. Pengantar Manajemen. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Andika Wijaya. 2016 Aspek Hukum Bisnis Transportasi Jalan Online Jakarta: Sinar Grafika

Anggarsar, Novi & Tony Seno Aji. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaa, Leverage, Likuiditas, Perputaran Modal Kerja dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Profitabiltas (Sektor Industri Barang Dan Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016). Jurnal Ilmu Manajamen Volume 6, Nomor 4.

Dadang Prasetyo Jatmiko. 2017. Pengantar Manajemen Keuangan. Cetakan Pertama. Diandra Kreatif. Yogyakarta.

David Wijaya, (2017). “Manajemen Keuangan Konsep dan Penerapannya”. Jakarta: PT. Grasindo.

Fahmi, Irham. 2015. Pengantar Manajemen Keuangan Teori dan Soal Jawab. Bandung: Alfabeta.

Hantono. (2018). Konsep Analisa Laporan Keuangan Dengan Pendekatan Rasio & SPSS . Yogyakarta. Budi Utama.

Jatmiko, U. (2021). Non Performing Financing Dan Financing To Deposit Ratio Dalam Mempengaruhi Profitabiltas Perbankan Syariah Di Indonesia. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 10(2). https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v10i2.412

Jatmiko, U. (2022). Management Accounting Information Systems, Performance Measurement Methods and Reward Systems in Influencing Managerial Performance. International Journal on Social Science, Economics and Art, 11(4). https://doi.org/10.35335/ijosea.v11i4.67

Jatmiko, U., & Agustin, B. H. (2018). Analisis Financing To Deposit Ratio Dan Dana Pihak Ketiga Terhadap Return On Asset Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Syariah. An-Nisbah: Jurnal Ekonomi Syariah, 4(2). https://doi.org/10.21274/an.2018.4.2.99-126

Jatmiko, U., Munir, M., & Jauhari, A. (2021). Disparitas Kesejahteraan Masyarakat Terdampak Covid 19 Sebelum dan Sesudah Adanya Program Keluarga Harapan (PKH). SEIKO : Journal of Management & Business, 4(1). https://doi.org/10.37531/sejaman.v4i1.929

Kasmir, (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : PT. RajaGrafindo Persada

Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Kouser, Rehana, Tahira Bano, Muhammad Azeen and Masood-ul-Hassan. 2012. Inter-Relationship between Profitability, Growth and Size: A Case of Non Financial Companies from Pakistan. Pak.J.Commer.Soc.Sci, 6 (2), pp: 405- 419.

Musthafa. 2017. Manajemen Keuangan. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Sudana, I Made. (2015). Manajemen Keuangan Perusahaan. Edisi Kedua. Jakarta: Erlangga

Sugiyono,(2020). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif, Edisi 2 Bandung: Alfabeta

Sujarweni, V. Wiratna. (2017). Analisis Laporan Keuangan : Teori, Aplikasi, & Hasil Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sujarweni, V. Wiratna. (2021). Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sutrisno. 2012. Manajemen Keuangan Teori, Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: EKONISIA.

Downloads

Published

2023-12-18

How to Cite

Apriliawati, S. M., Nadhiroh, U., & Jatmiko, U. (2023). Pengaruh DAR, Sales Growth & Firm Size Terhadap ROA Perusahaan Subsektor Apparel & Luxury Goods BEI (2017-2019). Aktiva : Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 4(1), 17–22. https://doi.org/10.56393/aktiva.v3i2.1031

Issue

Section

Articles