Strategi System View of Business Continuity Management dalam Meningkatkan Mutu Pelayananan di BMT NU Jombang

Authors

  • Melinda Wati Universitas KH. A. Wahab Hasbullah Tambakberas Jombang
  • Ahmad Nur Ismail Universitas KH. A. Wahab Hasbullah Tambakberas Jombang
  • Khotim Fadhli Universitas KH. A. Wahab Hasbullah Tambakberas Jombang

DOI:

https://doi.org/10.56393/aktiva.v1i2.331

Keywords:

Risiko, Business Continuity; Managemen, Mutu Pelayanan, BMT NU

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model Business Continuity Management (BCM) dalam meningkatkan mutu pelayanan di BMT NU Jombang di era new normal atau pasca pandemi COVID-19. Penelitian ini memfokuskan pada studi kasus model BCM dalam meningkatkan mutu pelayanan di BMT NU di Jombang. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti mendeskripsikan data yang diperoleh di lapangan tentang model Business Continuity Management dalam meningkatkan mutu pelayanan di BMT Jombang. Hasil penelitian menunjukan bahwa System View of Business Continuity Management adalah satu strategi lembaga BMT NU Jombang untuk tetap tumbuh dan bertahan dalam berbagai kondisi untuk mencapai tujuan bisnisnya. Adanya sistem manajemen yang terorganisir, pihak lembaga BMT NU Jombang menjadikan sistem BCM sebagai rencana lembaga dalam meningkatkan mutu pelayanan. Upaya yang dilakukan BMT NU Jombang dalam meningkatkan pelayanan dengan menjaga hubungan baik kepada nasabah, memberi pelayanan tepat waktu, menyediakan produk BMT NU-Q (e-money) dan memberikan hadiah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Candra, A. W., & Oktafia, R. (2021). Penerapan Manajemen Pelayanan Prima untuk Peningkatan Kepuasan Calon Jamaah Haji dan Umrah di PT Mabruro Sidoarjo. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(1), 9. https://doi.org/10.29040/jiei.v7i1.1811

Chrismastianto, I. A. W. (2017). Analisis swot implementasi teknologi finansial terhadap kualitas layanan perbankan di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 20(1), 133-144.

Fikruddin, T., & Mufid, F. (2015). Strategi Penanganan Risiko Pembiayaan Murabahah pada BMT Se Kabupaten Demak. Equilibrium, 3(2), 255–270.

Gitarini, D., & Mardianto, I. (2018). Perencanaan Kontinuitas Bisnis Studi Kasus: Bpjs Kesehatan. Penelitian Dan Karya Ilmiah, 3(2), 11. https://doi.org/10.25105/pdk.v3i2.2981

Gultom, A. F. (2019). Konsumtivisme Masyarakat Satu Dimensi Dalam Optik Herbert Marcuse. Waskita: Jurnal Pendidikan Nilai dan Pembangunan Karakter, 2 (1), 17-30.

Herbane, B., Elliott, D., & Swartz, E. M. (2004). Business continuity management: time for a strategic role?. Long range planning, 37(5), 435-457.

Kasiman, S. M., & Hadi, S. N. (2019). Pengaruh Lima Dimensi Mutu Pelayanan Perspektif Islami terhadap Kepuasan Mitra pada KSPPS BMT Binamas. At-Tauzi’, 19(1), 73–80.

Lokobal, A., Sumajouw, M., & Sompie, B. (2014). Manajemen Risiko Pada Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi Di Propinsi Papua (Study Kasus Di Kabupaten Sarmi). Jurnal Ilmiah Media Engineering, 4(2), 109–118.

Ningsih, S. N. W., Milasari, A. O., & Saifuddin, M. (2021). Strategi Marketing Mix Dalam Menghadapi Pandemi COVID-19 (Studi Kasus Pada Jolly Coffee Surabaya). Jurnal Manajemen Dan Inovasi (MANOVA), 4(1), 20–34. https://doi.org/10.15642/manova.v4i1.388

Putri, A. O., Putra, G. M., Hidayat, H. H., Nur, R. F., Putra, G. L., & Amalia, D. N. (2021). Penyusunan Perencanaan Keberlangsungan Bisnis Pada Pt Promedika Mitra Utama Kota Samarinda. Jurnal Sistem Informasi Dan Sains Teknologi, 3(1). https://doi.org/10.31326/sistek.v3i1.799

Romdhoni, A. H., & Sari, D. R. (2018). Pengaruh Pengetahuan, Kualitas Pelayanan, Produk, dan Religiusitas terhadap Minat Nasabah untuk Menggunakan Produk Simpanan pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 4(02), 136. https://doi.org/10.29040/jiei.v4i02.307

Siyamto, Y. (2017). Kualitas Pelayanan Bank Dengan Menggunakan Metode IPA Dan CSI Terhadap Kepuasan Nasabah. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 03(01), 63–76.

Susanto, M., Waluyo, H., & Listyorini, S. (2012). Pengaruh Produk Tabungan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Menabung Pada Kjks Bmt Binna Ummat Sejahtera Kec. Lasem. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis S1 Undip, 1(1), 177–186.

Svata, V. (2013). System View of Business Continuity Management. Journal of Systems Integration, 4(2), 19–35. https://doi.org/10.20470/jsi.v4i2.152

Tyas, R. R., & Setiawan, A. (2012). Pengaruh Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Nasabah untuk Menabung di BMT Sumber Mulia Tuntang. Muqtasid: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 3(2), 277. https://doi.org/10.18326/muqtasid.v3i2.277-297

Downloads

Published

2023-12-18

How to Cite

Wati, M., Ismail, A. N., & Fadhli, K. (2023). Strategi System View of Business Continuity Management dalam Meningkatkan Mutu Pelayananan di BMT NU Jombang . Aktiva : Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 1(2), 60–66. https://doi.org/10.56393/aktiva.v1i2.331

Issue

Section

Articles