Membangun Perilaku Berkeadaban Bagi Siswa Dalam Bermedia Sosial Sebagai Implementasi Nilai-Nilai Pancasila

Authors

  • Adinda Dyah Permata Universitas Pendidikan Indonesia
  • Dinie Anggraeni Dewi Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56393/decive.v1i5.228

Keywords:

Perilaku Berkeadaban, Media Sosial, Implementasi Pancasila

Abstract

Secara teoritis, artikel ini dimaksudkan untuk menambah wawasan terkait upaya membangun perilaku berkeadaban bagi siswa dalam bermedia sosial sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila. Penelitian ini dilaksanakan dengan metode kualitatif yang menjadikan studi kepustakaan sebagai metode untuk mencari, mengumpulkan, dan menganalisis data-data. Sumber data yang dijadikan referensi penelitian berasal dari artikel jurnal yang relevan dengan topik pembahasan. Setelah melaksanakan penelitian, diperoleh kesimpulan bahwa guru harus selalu mendidik siswa untuk berpedoman kepada Pancasila baik di dunia nyata maupun di dunia maya. Beberapa cara yang dapat dilakukan diantaranya ialah memberikan pendidikan kewarganegaraan, menumbuhkan sikap kerukunan, persatuan, dan kasih sayang antar siswa dan guru, memberikan pemahaman mengenai dampak negatif media sosial, mengenalkan Undang-Undang Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE), serta bermusyawarah dengan orangtua siswa untuk membatasi siswa dalam berkomunikasi di media sosial. Rekomendasi peneliti yaitu negara membutuhkan penerus yang berpegang teguh terhadap nilai-nilai Pancasila yang dilakukan dengan memiliki pengetahuan dan penguasaan dengan menyaring informasi yang penting agar dapat memahami keadaban di media sosial.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus, A. A. (2016). Relevansi Pancasila sebagai ideologi terbuka di era reformasi. Jurnal Office, 2(2), 229-238.

Asmaroini, A. P. (2016). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Bagi Siswa Di Era Globalisasi. Citizenship Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan, 4(2), 440-450.

Eddy, I. W. T. (2018). Aktualisasi Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bernegara. Dharmasmrti: Jurnal Ilmu Agama dan Kebudayaan, 18(1), 116-123.

Fitri, S. (2017). Dampak Positif dan Negatif Sosial Media Terhadap Perubahan Sosial Anak. Naturalistic: Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran, 1(2), 118-123.

Gultom, A. F. (2010). Dialog Transformatif Agama Dan Kekerasan. JPAK: Jurnal Pendidikan Agama Katolik, 4(2), 279-289.

Kaelan. & Zubaidi, A. 2007. Pendidikan Kewarganegaraan untuk Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Paradigma.

Kaelan. 2010. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma.

Kariyadi, D. (2017). Membangun Kepemimpinan Berbasis Nilai-Nilai Pancasila Dalam Perspektif Masyarakat Multikultural. Citizenship Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan, 5(2), 86-96.

Kaswadi, D. A., Wulandari, E., & Trisiana, A. (2019). Pentingnya Komunikasi Sosial Budaya di Era Globalisasi Dalam Perspektif Nilai Pancasila. Jurnal Global Citizen: Jurnal Ilmiah Kajian Pendidikan Kewarganegaraan, 6(2).

Koentjaraningrat. (1974). Kebudayaan Mentalitas dan Pembangunan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Lompoliuw, B. O. S (2019). Analisis Penegakan Hukum Pidana Tentang Penghinaan di Media Sosial Ditinjau dari Undang-Undang ITE dan KUHP. Lex Crimen, 8 (12).

Shalihah, N. F. (2021, 26 Februari). “Heboh warganet Indonesia disebut paling tidak sopan se-Asia Tenggara”. Kompas. Diakses dari https://www.kompas.com/tren/read/2021/02/26/123200665/heboh-warganet-indonesia-disebut-paling-tidak-sopan-se-asia-tenggara?page=all.

Sidiq, R. (2019). Pemanfaatan Whatsapp Group dalam pengimplementasian Nilai-Nilai Karakter Pancasila Pada Era Disrupsi. Puteri Hijau: Jurnal Pendidikan Sejarah, 4(2), 145-154.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sutono, A., & Purwosaputro, S. (2019). Aksiologi Pancasila. Civis, 8(2).

Triastuti, E., Prabowo, D. A. I., & Nurul, A. (2017). Kajian Dampak Penggunaan Media Sosial bagi Anak dan Remaja. Pusat Kajian Komunikasi FISIP UI.

Wulandari, F. E. (2017). Hate Speech dalam Pandangan UU ITE dan Fatwa MUI. Jurnal Ahkam, 5(2), 251-271.

Downloads

Published

2021-05-01

How to Cite

Permata, A. D., & Dewi, D. A. (2021). Membangun Perilaku Berkeadaban Bagi Siswa Dalam Bermedia Sosial Sebagai Implementasi Nilai-Nilai Pancasila. De Cive : Jurnal Penelitian Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 1(5), 134–141. https://doi.org/10.56393/decive.v1i5.228

Issue

Section

Articles