Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan di Sekolah Menengah Pertama

Authors

  • Umi Chotimah Universitas Sriwijaya
  • Camellia Camellia Universitas Sriwijaya
  • Husnul Fatihah Universitas Sriwijaya

DOI:

https://doi.org/10.56393/jpkm.v2i1.1395

Keywords:

Penelitian Tindakan Kelas, Pengabdian Kepada Masyarakat

Abstract

Tujuan kegiatan pelatihan ini adalah memberikan pengetahuan kepada para guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Sekolah Menengah Pertama di Kota Palembang mengenai penelitian tindakan kelas dan meningkatkan keterampilan guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Sekolah Menengah Pertama di Kota Palembang mengenai penelitian tindakan kelas. Metode dan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah pelatihan, dengan teknik ceramah yang divariasikan dengan diskusi dan tanya jawab, penugasan dan demonstrasi. Kegiatan pengabdian dengan sasaran guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Sekolah Menengah Pertama di Kota Palembang mampu memberikan peningktaan pemahaman para guru dalam menyusun penelitian tindakan kelas. Hal ini dapat dilihat dari peningkatan hasil pretest dan posttest dari rata-rata  57,8 menjadi 75,3 Selain itu dapat dilihat dari tingginya persentae penilaian produk yang didapatkan oleh peserta pengabdian, yaitu untuk indikator menyusun proposal penelitian tindakan kelas adalah sebesar 91,04% dikategorikan sangat baik. Selanjutnya, untuk indikator pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas dapat dilihat pada deskriptor nomor 5-7. Didapatkan persentase sebesar 90,94 % dengan kategori sangat baik dan terakhir adalah indikator pemilihan suara yang terdapat pada descriptor nomor 8-10 dengan persentase sebesar 90,12% dengan kategori sangat baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aisyah, S. (2015). Perkembangan peserta didik dan bimbingan belajar. Deepublish.

Ani Widayati. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia. Vol. VI. No. 1. Tahun 2008.

Baiti, A. A., & Munadi, S. (2014). Pengaruh pengalaman praktik, prestasi belajar dasar kejuruan dan dukungan orang tua terhadap kesiapan kerja siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 4(2).

Camellia, C., Alfiandra, A., & Sulkipani, S. (2021). Pembinaan dan Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Guru. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 48–53. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i2.1394

Chotimah, U., Faisal, E. E., Camellia, C., Sulkipani, S., & Mariyani, M. (2021). Penyuluhan dan Pelatihan Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Satu Lembar Bagi Guru Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 26–31. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i1.1393

Dewi, R. S., Lestari, R. Y., & Nida, Q. (2021). Inovasi Pengolahan Buah Pisang Sebagai Bentuk Pemberdayaan Masyarakat Dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan Masyarakat. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 44–47. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i2.450

Fatihah, H., Chotimah, U., Alfiandra, A., Faisal, E. E., & Nurdiansyah, E. (2021). Pendampingan Implementasi Pembelajaran Pendekatan 5 M bagi Guru Se-Kabupaten Ogan Ilir. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 54–59. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i2.1402

Fatimah, F., Sarbaini, S., & Fahlevi, R. (2021). Sosialisasi Level Kewarganegaraan Lingkungan Sebagai Upaya Meningkatkan Kepedulian Lingkungan Bagi Mahasiswa Prodi PPKn FKIP ULM . Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1–6. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i1.447

Febriyanto, B., Patimah, D. S., Rahayu, A. P., & Masitoh, E. I. (2020). Pendidikan karakter dan nilai kedisiplinan peserta didik di sekolah. Jurnal Elementaria Edukasia, 3(1), 85-91.

Juwandi, R., Lestari, R. Y., & Nida, Q. (2021). Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Dan Ketahanan Pangan Masyarakat Dalam Optimalisasi Singkong Sebagai Penguatan Economic Civic. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 7–12. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i1.451

Kirana, S., Kurniawati, N., Rhosalina, J., Safitri, A. E. N., Gunaningrum, G., & Dato, F. M. H. S. (2021). Kuliah Kerja Nyata Tematik Untuk Meningkatkan Semangat Belajar Anak Usia Dini dalam Pembelajaran . Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 13–19. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i1.500

Mazid, S., Ekawati, M., Hakim, S., & Prihastiwi, D. A. (2021). Penyuluhan Guna Menggugah Kesadaran Dan Kepatuhan Membayar Pajak Melalui Permainan Edukatif Paku Hitam. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 32–37. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i2.518

McNiff, Jean. (1992). Action Research: Principle and Practice. London: Routledge.

Nazilah, F., Nisak, F. K., Herawardani, B. T., Handayani, S., Imarta, A. D., & Khoironi, S. N. (2021). Pola Asuh Orang Tua Terhadap Belajar di Rumah Untuk Anak Usia Dini di Kelurahan Kepanjen Kabupaten Malang. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 20–25. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i1.501

Putra, A. P., Fauzan, R., & Widiansyah, S. (2021). Pelatihan dan Pendampingan Guru Ilmu Pengetahu Sosial Dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Berbasis Digital. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 38–42. https://doi.org/10.56393/jpkm.v1i2.449

Siregar, E. (2018). Faktor-faktor yang mempengaruhi manajemen pendidikan dan pelatihan (Diklat) dalam upaya pengembangan sumber daya manusia (SDM). Jurnal Dinamika Pendidikan, 11(2), 153-166.

Suharsimi Arikunto, Suhardjono dan Supardi. (2008). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Sukanti. 2008. Meningkatkan Kompetensi Guru Melalui Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia. Vol. VI. No. 1. Tahun 2008.

Sulistyowati, R., Wulandari, S. S., & Suratman, B. (2018). Peningkatan Kompetensi Guru Bidang Keahlian Bisnis Manajemen Melalui Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal ABDI: Media Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 6-11.

Wijaya Kusuma dan Dedi Dwitagama. (2010). Mengenal Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT. Indeks.

Downloads

Published

2022-06-30

How to Cite

Chotimah, U., Camellia, C., & Fatihah, H. (2022). Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 14–20. https://doi.org/10.56393/jpkm.v2i1.1395

Issue

Section

Articles