Pemberdayaan Masyarakat Desa Dalam Konteks Penguatan Ekonomi Kreatif Sebagai Wujud Pembangunan Desa Berkelanjutan

Authors

  • Ronni Juwandi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Damanhuri Damanhuri Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

DOI:

https://doi.org/10.56393/jpkm.v4i1.2306

Keywords:

Ekonomi Kreatif, Pembangunan Desa Berkelanjutan, Pemberdayaan Masyarakat

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada warga masyarakat tentang cara mengolah hasil perkebunan berbahan melinjo yang dikenal sebagai produk asli hasil perkebunan di Desa Citaman, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Serang. Hal ini dilakukan karena sangat penting untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat karena masyarakat Ciomas membutuhkan peningkatan kualitas dan kuantitas hasil perkebunan melinjo agar lebih optimal, sehingga meningkatkan ketahanan pangan lokal. Kegiatan pengabdian ini menggunakan program pelatihan untuk membantu masyarakat dalam meningkatkan hasil ekonomi sistem perkebunan. Untuk memulai persiapan, beberapa tindakan dilakukan, termasuk mendata warga yang bermata pencaharian petani dan memastikan ketersediaan hasil perkebunan. Selanjutnya, tahap implementasi dimulai dengan melibatkan penyuluh pertanian di Desa Citaman untuk membantu petani yang ingin menggunakan hasil panennya untuk meningkatkan pendapatan mereka. Selain itu, tujuan dari pengabdian di atas adalah untuk mencapai ketahanan pangan. Ini adalah bagian dari tujuan utama pelaksanaan kegiatan untuk mengembangkan kualitas hidup masyarakat dengan memanfaatkan sumber daya lokal untuk memperkuat kemandirian ekonomi kreatif  masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agusti, A., Rakhman, F., Elfina, E., Mariatun, I. L., & Surur, M. (2023). Pengembangan Ekonomi Masyarakat Melalui Ekonomi Kreatif Studi Kasus Pada Usaha Ekonomi Rumah Tangga. Jurnal Ika Pgsd (Ikatan Alumni Pgsd) Unars, 13(1), 347-361.

Ahyat, M., Nurkholis, L. M., & Afriwan, O. (2020). Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Pengrajin Ketak Khas Lombok Di Desa Karang Bayan. Sasambo: Jurnal Abdimas (Journal of Community Service), 2(3), 109-115.

Atmosukarto, K., & Rahmawati, M. (2003). Mencegah penyakit degeneratif dengan makanan. Cermin Dunia Kedokteran, 140, 41-45.

Ayu, D. C. (2021). Pengembangan Kreativitas Masyarakat Berbasis Potensi Lokal Melalui Pengolahan Melinjo Di Kelurahan Way Tataan Kecamatan Teluk Betung Timur Bandar Lampung (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).

Cahyani, P. D., Azwar, A., & Purnamarini, T. R. (2021). Pemberdayaan Masayarakat Sebagai Upaya Meningkatkan Pendapatan Rumah Tangga Melalui Pelatihan Kerajinan Tie Dye. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(6), 3203-3211.

Febriani, L., & Saleha, S. (2021). Peran Industri Rumah Tangga Dalam Pemberdayaan Ekonomi Keluarga dan Masyarakat (Studi Pada Industri Rumah Tangga Getas dan Kemplang di Desa Kuarau, Bangka Tengah). Community: Pengawas Dinamika Sosial, 7(2), 121-134.

Fitrayadi, D. S., & Juwandi, R. (2023). Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Berbasis Hasil Budidaya Pertanian Sebagai Wujud Ketahanan Pangan Masyarakat. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 74-80.

Hindarti, S., & Sari, D. (2019). Manajemen Agribisnis-Suatu Pengantar (Agribusiness Management-An Introduction). Available at SSRN 3431495.

Manembu, A. E. (2018). Peranan perempuan dalam pembangunan masyarakat desa (suatu studi di desa Maumbi kecamatan Kalawat kabupaten Minahasa Utara). Politico: Jurnal Ilmu Politik, 7(1).

Masruroh, F. (2017). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Berwirausaha Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya. Kajian Moral dan Kewarganegaraan, 5(01).

Minah, F. N. (2018). Kajian Penggunaan Vaktor (Vakum Evaporator) dalam mempertahankan Kandungan Vitamin dan antioksidan Pada Minuman serbuk. Indonesian Chemistry and Application Journal, 2(2), 5-11.

Mulyana, M. (2014). Peningkatan kapabilitas inovasi, keunggulan bersaing dan kinerja melalui pendekatan quadruple helix: Studi pada industri kreatif sektor fashion. Jurnal Manajemen Teknologi, 13(3), 304-321.

Nur, Y. H., & Apriana, D. (2013). Daya saing tembakau Virginia lokal di pasar dalam negeri. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan, 7(1), 73-90.

Nuraini, H., Larasati, E., Suwitri, S., & Nugraha, H. S. (2021). Pengembangan smart village sebagai upaya menjalankan badan usaha milik desa (bumdes) pada masa pandemi covid-19. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 6(4), 862-873.

Nurjanah, N., SP, M. S., & Ihsan, N. (2013). Ancaman! Di Balik Segarnya Buah & Sayur. Puspa Swara.

Parmadhi, R. (2021). Identifikasi Jenis Tumbuhan Spermatophyta yang Terdapat di Lingkungan Sekolah SMA Negeri 1 Bakongan Sebagai Media Pembelajaran Materi Kingdom Plantae (Doctoral dissertation, UIN Ar-Raniry).

Rachmawati, R. R., & Gunawan, E. (2020). Peranan petani milenial mendukung ekspor hasil pertanian di Indonesia. In Forum penelitian agro ekonomi (Vol. 38, No. 1, pp. 67-87). Indonesian Center for Agricultural Socioeconomic and Policy Studies.

Rahmi, A. N. (2018, September). Perkembangan industri ekonomi kreatif dan pengaruhnya terhadap perekonomian di indonesia. In Seminar Nasional Sistem Informasi (SENASIF) (Vol. 2, No. 1, pp. 1386-1395).

Rofii, A., Budiman, I. A., Sudirno, D., & Nahdi, D. S. (2023). Inovasi Produk Olahan Lele (OLELE) Untuk Meningkatkan Pemberdayaan Umkm Melalui Konten Digital di Desa Dukuh Tengah Kabupaten Tegal. BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(4), 3185-3192.

Santika, I. W. E. (2022). Penguatan nilai-nilai kearifan lokal bali dalam membentuk profil pelajar pancasila. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 4(4), 6182-6195.

Sapthu, A., Louhenapessy, D., Duwila, U., Liur, L., Sangur, K., Ramly, A., ... & Laitupa, A. (2024). Kewirausahaan Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarkata Desa Melalui Pemanfaatan Daur Ulang Sampah Di Desa Mamala. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(3), 4279-4284.

Sidauruk, R. (2018). Ekonomi Kreatif sebagai Basis City Branding menuju Kepariwisataan Terintegrasi di Kawasan Danau Toba (Creative Economy as Basis of City Branding Toward Integrated Tourism in Toba Lake Zone). Inovasi, 15(2), 83-104.

Siregar, M. S., Tbn, I. S., Rusmarilin, H., & Ardilla, D. (2023). Studi Pembuatan Minuman Serat Alami yang Kaya β-Karoten. Jurnal Teknologi dan Industri Pertanian Indonesia, 15(1), 8-15.

Suci, P. R. (2015). Levels With Total Lycopene And Other Carotenoid Spectrophotometric-Vis Methode. Jurnal Wiyata, 2(2).

Sukmawati, S., Dewi, I. N., Prada, A., Ainun, T., & Awaliyah, R. (2022). Pendampingan Inovasi Produk “Emping Jumbo dengan Varian Rasa” Untuk Meningkatkan Nilai Jual Emping di Desa Mongpok Kecamatan Cikeusal, Kabupaten Serang. Jurnal Pengabdian Meambo, 1(2), 98-105.

Widiantie, R., & Setiawati, I. (2021, October). Pemanfaatan melinjo dan kulit melinjo menjadi produk inovatif dalam meningkatkan perekonomian masyarakat desa sumbakeling. In Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 1, No. 1, pp. 58-62).

Wujarso, R. (2022). Peran human capital dalam pertumbuhan ekonomi. JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), 6(2), 430-438.

Yassir, M., & Asnah, A. (2019). Pemanfaatan jenis tumbuhan obat tradisional di desa batu hamparan kabupaten aceh tenggara. BIOTIK: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan, 6(1), 17-34.

Downloads

Published

2024-06-26

How to Cite

Juwandi, R., & Damanhuri, . D. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Desa Dalam Konteks Penguatan Ekonomi Kreatif Sebagai Wujud Pembangunan Desa Berkelanjutan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 70–80. https://doi.org/10.56393/jpkm.v4i1.2306

Issue

Section

Articles