Pengembangan Video Senam Ritmik untuk Meningkatkan Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia 4-5 Tahun
DOI:
https://doi.org/10.56393/lucerna.v1i2.560Keywords:
Pengembangan Media, Video Senam Ritmik, Motorik KasarAbstract
Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian pengembangan video senam ritmik ini adalah untuk meningkatkan perkembangan motorik kasar anak usia 4-5 tahun di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 17. Model pengembangan menggunakan model pengembangan Dick & Carey. Prosedur pengembangan terdiri dari sembilan langkah yaitu: (1) analisis kebutuhan dan tujuan; (2) analisis pembelajaran; (3) analisis pembelajaran dan konteks; (4) merumuskan tujuan pembelajaran; (5) mengembangkan instrumen; (6) mengembangkan strategi pembelajaran; (7) mengembangkan dan memilih bahan pembelajaran; (8) merancang dan melakukan evaluasi formatif ;(9) melakukan revisi produk; (10) merancang dan melaksanakan evaluasi sumatif. Hasil penelitian pengembangan ini adalah menunjukkan bahwa pembelajaran video senam ritmik pada anak usia 4-5 tahun di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 17, dapat dikatakan kegiatan video senam ritmik dapat mengembangkan motorik kasar anak. Hal tersebut terbukti dari hasil persentase dari hasil validasi ahli materi pembelajaran anak usia dini 95,4 %, dalam kategori sangat sesuai. Menurut ahli senam produk ini memperoleh persentase 83,3 % dalam kategori sangat sesuai sedangkan pada uji coba lapangan memperoleh persentase 93,7 % sangat sesuai.
Downloads
References
Anderson. 1987. Pemilihan Dan Pengembangn Media Untuk Pembelajaran. Jakarta: Universitas Terbuka.
Arsyad, 2007. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Delta, A.E. 2014. Mengembangkan Kemampuan Motorik Kasar Melalui Permainan Gerak Dan Lagu Pada Anak Kelompok A TK Dharma Wanita Tiron Kecamatan Banyakan Kabupaten Kediri (Journal ) Artikel Skripsi Universitas Negeri Nusantara PGRI Kediri.
Dick, W., Carey,L.,J.O. 2009. The Sytematic Design of Instruktion.New Jersey:Pearson
Fauziah. 2018. Peningkatan Kemampuan Motorik Kasar Anak Melalui Senam Ritmik Garuda Di Taman Kanak-Kanak PT BPP Air Balam Koto Balingka Pasaman Barat (Journal) Jurnal Imliah pesona Paud, 5 (2)61-63.
Firdaus, Yulianingsih. & hayati. 2018. Upaya Meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Melalui Kegiatan Senam Ritmik (Journal), 1 (1)
Fransiska, M. 2017. Upaya Guru Mengembangkn Motorik Kasar Melalui Gerak Manipulatif di Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Sukarame Bandar Lampung . (Skripsi ) Fakultas tarbiyah dan keguruan universitas islam negeri (UIN) Raden intan lampung.
Gultom, A. F. (2011). Guru Bukan Buruh. Malang: Servaminora.
Hadi, H.2017. Keterampilan Gerak Dasar Anak Usia Dini Pada Taman Kanak-Kanak (TK) Di Kota Surakarta. (Journal) Jurnal Ilmiah Penjas, 3 (2)
Hale, C. B., Wadu, L. B., & Gultom, A. F. (2021). Keterlibatan Warga Negara Dalam Pembangunan Berkelanjutan Untuk Mewujudkan Lingkungan Yang Bersih. De Cive : Jurnal Penelitian Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 1(12). Retrieved from https://journal.actual-insight.com/index.php/decive/article/view/211
Hamalik. 2004. Proses Belajar Mengajar. Bumi Aksara: Jakarta.
Hurlock, Elizabeth. 1998. Perkembangan Anak, Edisi Keenam, Jilid I, (Jakarta:Erlangga).
Mirantika, D. 2017. Mengembangkan Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia Dini Melalui Seni Tari Bedana di Taman Kanak-Kanak Melati Puspa Tanjung Senang di Bandar Lampung.(Skripsi) fakultas tarbiyah dan keguruan universitas islam negeri raden intan lampung.
Munawaroh, K. 2015. Peningkatan Keterampilan Motorik Kasar Anak Melalui Kegiatan Menari Animal Dance Pada Anak Kelompok A Di TK Aba Kutu Asem Yogyakarta. (Journal) Artikel jurnal Skripsi Paud, 8(4)
Muriyan,O. 2018. Mengembangkan Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia Dini Usia 4-5 Tahun Melalui Gerakan-Gerakan Senam Di TK Negeri Pembina Kalianda Lampung Selatan (Skripsi) Fakultas tarbiyah universitas islam negeri raden intan lampung.
Nurfa,I. 2017. Meningkatkan Kemampuan Melompat Melalui Permainan Modifikasi Balon Pada Anak Kelompok A TK Pancamurni Kertosono Kabupaten Nganjuk. (Journal) Jurnal PAUD Teratai. 6 (3)
Nuryanti. 2015. Pengembangan Kemampuan Motorik Kasar Anak Melalui Kegiatan Senam Ceria. (Jurnal )Cakrawala Dini, 5 (2)
Pangesti, A.M. 2017. Pengaruh Tarian terhadap Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia 4-5 Tahun di Paud Latifah 2 Gadingrejo Kabupaten Pringsewu. (Skripsi ) fakultas keguruan dan ilmu pendidikan universitas lampung.
Rahmaprilia, R. 2019. Peningkatan Keterampilan Melompat Melalui Kegiatan Senam Berirama Kelompok A di Play Group-Taman Kanak-Kanak Subulus Salam Wage Sidoarjo(skripsi) fakultas tarbiyah dan keguruan universitas islam negeri sunan ampel surabaya.
Sari, P,S.2016.Upaya Meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Melalui Senam Irama Pada Anak Kelompok A TK Pertiwi 21.1 Setda Kabupaten Sragen.(journal) E-jurnal prodi teknologi pendidikan, 5 (372) 8.
Sugiyono.2014. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta
Sukma, T. 2018. Pengembangan Video Senam Ceria untuk Meningkatkan Motorik Kasar Siswa Down Syndrome. (journal) journal2.um.ac.id.
Sulastri, S. 2017 .Pengaruh Pemanfaatan Media Audio Gerak dan Lagu Anak Ceria.(journal) E-Jurnal Prodi Teknologi, 6 (7)
Susanti, S.S. 2017. Upaya Meningkatkan Keterampilan Motorik Kasar Melalui ‘Tari Topi Saya “ pada Kelompok B di TK ABA Brosot I Kulon Progo (journal) jurnal pendidikan anak usia dini, 624 (6)
Triyana, F. 2017. Peningkatan Fisik Motorik Kasar Melalui Metode Gerak dan Lagu pada Anak Usia Dini di RA Rowosari Kecamatan Tuntang Kabupaten Semarang. (Skripsi) Institut Agama islam Negeri (IAIN) SALATIGA.
Yuliansih, A. 2015. Pengaruh Senam Irama terhadap Kemampuan Motorik Anak Usia 5 Tahun. (Skripsi) fakultas ilmu kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.