Kajian Deskriptif tentang Pembelajaran Pasca Pandemi dalam Paradigma Keilmuan

Authors

  • Ebita Malau Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Aek Kuo Labuhanbatu Utara

DOI:

https://doi.org/10.56393/lentera.v1i2.422

Keywords:

Kajian Deskriptif, Paradigma Keilmuan, Pasca Pandemi, Pembelajaran

Abstract

Tujuan penelitian ini lebih berupaya untuk menguraikan hal ihwal tentang penerapan  new  normal  pasca  pandemi  Covid-19. Selain itu, penelitian ini berupaya memaparkan hasil  analisis  pemikiran  Thomas  Kuhn  terhadap  new normal, terutama masa pasca pandemi dalam bidang pendidikan. Kebaruan penelitian ini ada pada deskripsi di situasi new  normal  yang  terjadi  sekarang,  yang merupakan  penyesuaian  pasca  pandemi Covid-19. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan telaah kepustakaan. Hasil penelitian menemukan, pertama penerapan new normal di masa pandemi. Pertama, penerapan new normal di masa pandemi dengan kebijakan pemerintah yaitu memberlakukan perilaku kehidupan baru saat beraktivitas di luar rumah. Kedua, pemikiran Thomas Kuhn pada pasca new normal dalam bidang pendidikan, yaitu terciptanya  kehidupan baru membuat masyarakat harus terbiasa dalam hal paradigma. Kemunculan paradigma baru, membuat para ilmuwan meninggalkan paradigma yang lama dan fokus pada ilmu baru. Ketiga, relevansi pemikiran Thomas Kuhn pada pembelajaran yaitu pembelajaran dengan mengutamakan aktivitas e-learning untuk dapat diakses dengan melakukan pembelajaran tanpa terhalang waktu dan tempat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Gunawan, G., Suranti, N. M. Y., & Fathoroni, F. (2020). Variations of models and learning platforms for prospective teachers during the COVID-19 pandemic period. Indonesian Journal of Teacher Education, 1(2), 61-70.

Habibi, A. (2020). Normal Baru Pasca Covid-19. 'Adalah, 4(1).

Kesuma, U., & Hidayat, A. W. (2020). Pemikiran Thomas S. Kuhn Teori Revolusi Paradigma. Islamadina: Jurnal Pemikiran Islam, 166-187

Khaedir, Y. (2020). Perspektif Sains Pandemi Covid-19: Pendekatan Aspek Virologi Dan Epidemiologi Klinik. Maarif, 15(1), 40-59.

Khathir, R., & Gani, T. A. (Eds.). (2021). Oase Pandemi COVID-19 Based On True Stories Jilid 1. Syiah Kuala University Press.

Mamahit, C. E. (2021). Pengaruh Pembelajaran Jarak Jauh Model Bauran Terhadap Hasil Belajar Dan Persepsi Mahasiswa [The Effect Of The Blended Learning Model On Student Learning Outcomes And Perceptions]. Polyglot: Jurnal Ilmiah, 17(1), 67-83.

Mutia, F. (Ed.). (2021). Antologi Teori Sosial: Kumpulan Karya-Karya Pilihan. Airlangga University Press.

Nur, E. (2021). Peran Media Massa Dalam Menghadapi Serbuan Media Online. Majalah Semi Ilmiah Populer Komunikasi Massa, 2(1).

Putri, F. A., & Iskandar, W. (2020). Paradigma Thomas Kuhn: Revolusi Ilmu Pengetahuan Dan Pendidikan. Nizhamiyah, 10(2).

Sabila, N. A. (2019). Paradigma dan Revolusi Ilmiah Thomas S. Kuhn (Aspek Sosiologis, Antropologis, dan Historis dari Ilmu Pengetahuan). Zawiyah: Jurnal Pemikiran Islam, 5(1), 80-97.

Sulisworo, D., Winarti, W., Amalia, Y. A., Larekeng, S. H., Maryani, I., & Demitra, D. (2020). Model lingkungan pembelajaran era new normal

Ulya, I., & Abid, N. (2015). Pemikiran Thomas Kuhn dan Relevansinya terhadap Keilmuan Islam. Fikrah, 3(2), 249-276.

Wacika, P. L. (2021). Strategi Komunikasi Krisis Dinas Pariwisata Provinsi Bali dalam Menghadapi Virus Korona. JCommsci-Journal Of Media and Communication Science, 4(1), 32-43.

Wijaya, E. Y., Sudjimat, D. A., Nyoto, A., & Malang, U. N. (2016). Transformasi pendidikan abad 21 sebagai tuntutan pengembangan sumber daya manusia di era global. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika (Vol. 1, No. 26, pp. 263-278).

Zaenudiin, M., Asiah, D. H. S., Santoso, M. B., & Rifai, A. A. (2021). Perubahan Perilaku Masyarakat Jawa Barat Dalam Melaksanakan Adaptasi Kebiasaan Baru Di Masa Pandemi Covid-19. Share: Social Work Journal, 11(1), 1-12.

Zamroni, M. (2009). Perkembangan teknologi komunikasi dan dampaknya terhadap kehidupan. Jurnal Dakwah, 10(2), 195-211.

Downloads

Published

2021-12-30

How to Cite

Malau, E. (2021). Kajian Deskriptif tentang Pembelajaran Pasca Pandemi dalam Paradigma Keilmuan. Lentera : Jurnal Kajian Bidang Pendidikan Dan Pembelajaran, 1(2), 30–34. https://doi.org/10.56393/lentera.v1i2.422

Issue

Section

Articles